rekamjabar

Tentang Kami

rekamjabar.com adalah media berita online yang merekam berbagai jejak informasi serta menyajikan berita dan video seputar peristiwa di jawa barat dengan mengedepankan nilai-nilai independen, berimbang dan akurat, serta menjadi media yang menginspirasi bagi para pemuda dan ikut serta dalam mencerdaskan kehidupan bangsa.

VISI

“Menjadi Media Berita Yang Bernafaskan Literasi Digital dan Menginspirasi Bagi Kehidupan Bangsa Melalui Jurnalisme Positif”

rekamjabar.com lahir dari sebuah ide, gagasan dan semangat untuk melangkah pada kemajuan teknologi informasi. rekamjabar.com hadir dengan penyajian dan gaya bahasa yang lebih mudah dan fresh namun tetap mengedepankan keberimbangan informasi dengan berpegang pada prinsip jurnalisme positif yang santun dan beretika. Berbagai kanal informasi seperti Headline dan berita-berita seputar Pemerintahan, Pendidikan, Sosial Budaya, Opini, Olahraga, Ekonomi, Insiden, Politik, Advertorial, Sosok, Video dan Iklan.

Diharapkan kehadiran rekamjabar.com mampu memberi inspirasi dan warna baru di era digitalisasi, serta menjadi referensi dan inspirasi bagi pembaca.

Tagline Kami:

“Merekam Jejak Informasi Jawa Barat”.

Publisher: PT. Sayana Maju Jaya

SK. Menteri Hukum dan Ham RI Nomor AHU-0139307.AH.01.01 Tahun 2022

Alamat Redaksi:

Ruko Utama No.8 Jl. Pasirjati Utama, Kelurahan Jatiendah, Kec. Cilengkrang, Kab. Bandung, Jawa Barat

Kontak:
081779060788/0895620133363

Email:
redaksirekamjabar@gmail.com

medsosrekamjabar@gmail.com

Bagikan:

Recent Post

1728476596-rabu2
Para Camat Dipanggil Sekda Jabar, Akan Diberi Dana Insentif Puluhan Juta
WhatsApp Image 2024-10-10 at 02.57
Cagub Jabar Ahmad Syaikhu Luncurkan ‘Ruang Asih’ di Kuningan
1726826458-14532f5c-37e0-4b8c-b468-d7f8c5f5c129
Jawa Barat Wujudkan "Hattrick" Juara Umum PON XXI Aceh-Sumut 2024
1726792742-c1d35bbd-59c6-4de2-90f4-1e790fab01a3
Dampak Gempa Kab.Bandung - Kab.Garut, Bey Machmudin : Pelatihan Mitigasi Bencana Harus Makin Gencar
WhatsApp Image 2024-09-07 at 13.53
Melalui PPPSIH PTKIN, Kaprodi Pascasarjana Ilmu Hukum UIN Bandung Ingin Kuatkan Akselerasi Ilmu Hukum PTKIN di Kancah Internasional
IMG-20240822-WA0001
Masa Pengabdian Berakhir, KKN Tematik Mitra Pemda Kuningan Tutup Rangkaian Kegiatan
IMG-20240826-WA0006
Keluarga Mahasiswa Kuningan (Kamuning) Gelar Bulan Peduli Lemah Cai 2024
IMG-20240824-WA0060
Patuhi Putusan MK, KPU Kuningan Pastikan Tidak Ada Pengunduran Jadwal Pendaftaran
WhatsApp Image 2024-08-22 at 00.51
Baleg DPR-RI Dianggap Abaikan Putusan MK, Bola Panas Kini ada di KPU
1723954618-WhatsApp-Image-2024-08-17-at-12.29
Khidmat Dari Bandung, Tiga Menit untuk Indonesia
Scroll to Top